Konsul Jenderal Republik Indonesia di New York, Pak Winanto Adi menghimbau kepada masyarakat Indonesia yang ingin bekerja di Amerika agar lebih berhati-hati, jangan mudah percaya dengan janji-janji manis para youtuber ataupun vlogger.
Maraknya warga Indonesia yang datang ke Amerika untuk bekerja akhir-akhir ini jumlahnya melonjak, khususnya di kota Philadelphia. Tidak sedikit pula akhirnya mereka pulang kembali ke tanah air karena tidak dapat bertahan hidup di Amerika.Selain tentang human trafficking, Bapak Winanto juga menjelaskan tentang Pemilu yang dilaksanakan di luar negeri (khususnya di wilayah Timur Amerika) dan kegiatan-kegiatan KJRI NY tahun 2024.
Tulisan: Hany Desiyanti
Indonesia telah menarik investasi sebesar Rp 48 triliun (sekitar US$2,86 miliar) melalui program Golden Visa,…
Ratusan diaspora Indonesia lintas organisasi dan generasi berkumpul dalam acara tahunan Memory of Indonesia, Sabtu…
Seorang pria Indonesia bernama Muhamad Cakra (44) ditangkap polisi setelah menikam seorang warga negara Indonesia…
Sebuah kasus skandal seks yang melibatkan belasan Biksu Budha di Thailand, terbongkar Kamis lalu. Para…
Pulang dengan Bekal Dunia, Membentuk Wajah Baru IndonesiaOleh: Burhan Abe Ketika Nadiem Makarim menjejakkan kaki…
View Comments
Hey there! Do you use Twitter? I'd like to follow you if that would be ok.
I'm undoubtedly enjoying your blog and look forward to new posts.