Aksi Borong di Shopping Mall Abu Dhabi jadi viral di linimasa

Pengunjung Lulu Shopping Mall di Abu Dhabi kalap dan berebut mengambil barang apa saja yang dapat diraih. Kaum perempuan berhijab hitam tampak meraih pakaian hingga gantungan pakaian roboh. Sementara kaum lelaki menyerbu barang-barang elektronik dan mengambil peralatan rumah tangga seperti televisi layar lebar, dan alat permainan game. Beberapa petugas membawa handi-talkie tampak mengawasi saja, tak dapat melakukan apa-apa.

 

Kabar yang beredar menyebutkan, aksi borong itu terjadi karena Lulu Shopping Center and Hypermarket memberikan potongan harga 50% selama 30 menit. Potongan harga itu berlangsung sejak 18 Mei hingga 20 Mei lalu. Ada kabar lain yang memberitakan seorang pangeran muda berusia 20 tahun melakukan zakat fitrah, dengan cara luar biasa. Pangeran yang tak disebutkan namanya itu, akan membayar semua barang yang diborong pengunjung Lulu Shopping Mall.

Belum jelas kebenaran kabar tersebut. Namun aksi borong itu menjadi viral di linimasa.

.

Recent Posts

ICE dan Kewenangannya: Bisa Tahan Warga AS?

Immigration and Customs Enforcement (ICE) kembali menjadi sorotan publik. Lembaga federal yang selama bertahun-tahun dikenal…

4 days ago

AS Hentikan Sementara Pemrosesan Visa Imigran dari 75 Negara

Pemerintah Amerika Serikat secara resmi mengumumkan penghentian sementara pemrosesan visa imigran untuk warga dari 75…

1 week ago

Ribuan Pencari Suaka di New York Terancam Dideportasi Tanpa Sidang

Lebih dari 10.000 pencari suaka di New York berisiko dideportasi pada tahun 2025 tanpa pernah…

2 weeks ago

Kuliner yang Paling Dirindukan Para Diaspora

Indonesia terkenal sebagai surga kuliner. Mau apa saja, tinggal jalan sedikit sudah tersedia yang kita…

1 month ago

Warga AAPI Khawatir terhadap Iklim Politik Amerika Serikat

Isu biaya hidup, inflasi, dan imigrasi kerap mendominasi pemberitaan media di Amerika Serikat. Di tengah…

1 month ago

AAPI Adults Voice Growing Concern Over U.S. Political Climate

Cost of living, inflation, and immigration: buzzwords that encapsulate the main topic of news outlets.…

1 month ago