Press "Enter" to skip to content

Dr. H. Soebandrio: Dia tahu ada pasukan yang akan mengambil para Dewan Jenderal

Tak banyak yang tahu apa yang sebenarnya terjadi pada 30 September 1965. Mungkin hanya ada satu saksi mata yang mengalami peristiwa itu. Dia adalah Soebandrio. Wakil Perdana Menteri Indonesia ini dituduh sebagai Durna, karena peranannya dalam pemerintahan Soekarno. Dr. H. Soebandrio menulis buku tentang peristiwa itu dan dibukukan sebelum wafat 2004.

Berikut ini cuplikannya. Bagi yang berminat artikel lengkapnya kirim email ke ddprambadi@gmail.com.

…Ada yang menarik dari pengakuan Soeharto soal pertemuan terakhir dirinya dengan Latief pada tanggal 30 September 1965 malam di RSPAD Gatot Subroto itu. Ia bercerita kepada dua pihak: Pertama kepada wartawan Amerika Serikat bernama Brackman, pada tahun 1968. Saat itu ia ditanya oleh Brackman mengapa Soeharto tidak termasuk dalam daftar jenderal yang akan diculik.

Kepada Brackman dikatakan demikian: ”Memang benar dua hari sebelum 1 Oktober 1965 anak lelaki saya yang berusia 3 tahun (Hutomo Mandala Putera alias Tommy Soeharto) ketumpahan sup panas. Dia lantas dibawa ke RSPAD Gatot Subroto.

Pada 30 September 1965 banyak kawan-kawan saya menjenguk anak saya dan saya juga berada di RSPAD. Di antara yang datang adalah Latief yang menanyakan kondisi anak saya. Saat itu saya sangat terharu atas keprihatinannya pada anak saya. Tetapi ternyata Latief adalah orang penting dalam kup yang terjadi. Jadi jelas Latief datang ke RSPAD bukan untuk menengok anak saya, tetapi untuk mengecek keberadaan saya.”..

**********

 …..Pada tanggal 2 Oktober saya ditilpun langsung oleh Presiden Soekarno dan diberitahu kejadian sehari sebelumnya. Dan hari itu juga saya diperintahkan untuk segera ke Jakarta. Ada pesan Presiden agar saya berhati-hati: Awas, Ban, hati-hati. Pesawatmu bisa ditembak jatuh, pesan Presiden. Tetapi saya tetap kembali ke Jakarta dengan pesawat. Saya tentu saja sempat was was, sebab yang mengingatkan saya bukan orang sembarangan.

Begitu tiba di Jakarta, saya langsung menuju Istana Bogor menemui Presiden Soekarno. Beberapa waktu kemudian saya mengetahui alasan kenapa Bung Karno memperingatkan saya agar saya hati-hati. Sebabnya adalah saat Sri Muljono menuju ke Jakarta, pesawatnya ditembaki di kawasan Tebet sehingga pesawat berputar-putar mencari tempat landasan. Akhirnya pesawat mendarat secara darurat di dekat Bogor….

******

Pengakuan Soeharto itu luar biasa aneh:

1. Di saat Jakarta dalam kondisi sangat tegang ia menyetir mobil sendirian, tanpa pengawal. Jangankan dalam situasi seperti itu, dalam kondisi biasa saja ia selalu dikawal.
2. Ia melewati Jalan Merdeka Timur dan mengaku melihat puluhan prajurit berkumpul dan merasakan sesuatu yang tidak biasa, tetapi tidak dia hiraukan. Sebagai seorang komandan pasukan, tidakkah dia ingin tahu apa yang akan dilakukan oleh puluhan prajurit yang berkumpul pada tengah malam seperti itu?
3. Pada pagi hari 1 Oktober 1965 pukul 05.30 WIB siapa yang bisa mengetahui bahwa baru saja terjadi penculikan terhadap para jenderal? Saat itu belum ada berita televisi seperti sekarang (semisal Liputan 6 Pagi SCTV) yang dengan cepat bisa memberitakan suatu kejadian beberapa jam sebelumnya. Radio RRI saja baru memberitakan peristiwa itu pada pukul 07.00 WIB.

Yang sebenarnya terjadi: Soeharto sudah tahu bahwa pasukan yang berkumpul di dekat Monas itu akan bergerak mengambil para anggota Dewan Jenderal. Toh dia sendiri yang mendatangkan sebagian besar (kira-kira dua-pertiga) pasukan tersebut dari Surabaya, Semarang dan Bandung. Ingat: Soeharto menawarkan bantuan pasukan yang diterima dengan senang hati oleh Untung…

*****

Yang sebenarnya terjadi adalah bahwa tengah malam itu ia tidak pulang ke rumah seperti ditulis dalam buku biografinya. Yang benar: setelah melewati Jalan Merdeka Timur dan melihat persiapan sekumpulan pasukan, ia lantas menuju ke Markas Kostrad. Di Makostrad ia memberi pengarahan kepada sejumlah pasukan bayangan dan operasi Kostrad yang mendukung gerakan pengambilan para jenderal. Dengan kronologi yang sebenarnya ini, maka seharusnya tidak perlu ada cerita Soeharto pulang ke rumah lantas tidur.

Dengan pengakuannya itu Soeharto rupanya ingin menunjukkan seolah-olah ia jujur dengan mengatakan bahwa pada dini hari 1 Oktober 1965 ia memang berada di Makostrad. Tapi prosesnya dari RSPAD, pulang dulu, lantas tidur, dibangunkan tetangga dan diberitahu ada penculikan pukul 05.30 WIB, baru kemudian berangkat ke Makostrad. Kalau Soeharto memposisikan diri sebagai orang yang tidak bersalah dalam G30S, maka pengakuannya itu merupakan kesalahan yang sangat fatal. Sebab tidak mungkin ada orang yang tinggal di Jalan H Agus Salim (tetangga Soeharto) mengetahui ada penculikan para jenderal dan membangunkan tidur Soeharto pada pukul 05.30 WIB.

Padahal penculikan dan pembunuhan para jenderal baru terjadi beberapa menit sebelumnya, sekitar pukul 04.00 WIB. Satu pertanyaan sangat penting dari tragedi pagi buta 1 Oktober 1965 adalah mengapa para jenderal itu tidak dihadapkan kepada Presiden Soekarno. Logikanya jika anggota Dewan Jenderal diisukan akan melakukan kudeta, mestinya dihadapkan ke Presiden Soekarno untuk diminta penjelasannya tentang isu rencana kudeta. Masalahnya tentu bakal menjadi lain jika para jenderal tidak dibunuh, tetapi diajukan kepada Presiden untuk konfirmasi…

Bagi yang berminat artikel lengkapnya kirim email ke ddprambadi@gmail.com

16 Comments

  1. casinoapp.Webgarden.Com casinoapp.Webgarden.Com January 20, 2024

    Hello just wanted to give you a quick heads up. The text in your post seem to be
    running off the scrreen in Opera. I’m not suure if this is a formatting isssue or something to ddo with internet browser compatibility but I thought I’d post
    to let you know. The style and design look great though!

    Hope you get the problem solved soon. Cheers

    my website – casinoapp.Webgarden.Com

  2. adtgamer.Com.br adtgamer.Com.br February 6, 2024

    Great goods from you, man. I’ve take into accout your stuff previous
    to and you are just extremely excellent. I really like what you’ve received right here,
    certainly like what you’re stating and the waay in which wherein you assert it.

    Yoou are making it entertaining andd you still take care
    of to keep it sensible. I cant wait to learn far more from you.
    That is axtually a tremendous website.

    Herre is my homepage :: adtgamer.Com.br

  3. www.Adtgamer.Com.br www.Adtgamer.Com.br February 12, 2024

    First off I want to say fantastic blog! I had a quick
    question which I’d like to ask if yyou doo not mind.
    I was interested to find out how you center
    yourself and clear yopur thoughts before writing.
    I’ve had a hard time clearing mmy mind in getting my thoughts out there.
    I ruly do take pleaure iin writing however it just seems
    like the first 10 to 15 minutes tend tto be wasted simply just tryng to figure out how to
    begin. Any suggestions or hints? Thanks!

    Also visit my website – http://www.Adtgamer.Com.br

  4. God.Clanweb.Eu God.Clanweb.Eu February 14, 2024

    Hello friends, fastidious article and nice urging commented here,
    I am in fact enjoying by these.

    My homepage :: God.Clanweb.Eu

  5. norvasc kopen zonder gedoe in Nederland
    waar norvasc te vinden is in Nederland Online aankoop
    van amlodipine met discrete verzending
    amlodipine kopen zonder voorschrift
    norvasc te koop norvasc met medisch voorschrift
    Online apotheek voor norvasc in Rotterdam amlodipine online kopen: eenvoudig en discreet
    norvasc zonder voorschrift in Bolivia
    norvasc: Hoe te gebruiken en bijwerkingen Bestel amlodipine online tegen lage prijzen in Nederland
    amlodipine kopen in Italië
    amlodipine kopen: Informatie en advies
    aankoop van merknaam Mylan norvasc norvasc aanbevolen door artsen in Brugge, België
    norvasc zonder recept legaal verkrijgbaar Ontdek de beste deals voor norvasc in Nederland.

    amlodipine online kopen: veilig en betrouwbaar norvasc
    online kopen: veilig en snel
    bestel norvasc
    kopen norvasc in Europa norvasc prijs in Zwitserland
    norvasc verkrijgbaar in Nederland amlodipine gemakkelijk
    verkrijgbaar
    norvasc zonder voorschrift in Europa
    prijs van amlodipine in Den Haag
    norvasc kopen tegen een scherpe prijs

  6. Hey There. I discovered your weblog using msn. That is an extremely neatly written article.

    I’ll be sure to bookmark it and come back to learn extra of your helpful info.
    Thank you for the post. I’ll definitely return.

  7. Thank you for the good writeup. It in fact was a amusement account it.
    Look advanced to more added agreeable from you!
    However, how could we communicate?

  8. I’ve been surfing online more than 4 hours today, yet I never found any interesting
    article like yours. It’s pretty worth enough for me. In my opinion, if all webmasters and bloggers made good content as you did, the net will be a
    lot more useful than ever before.

  9. Augustina Augustina April 6, 2024

    Hiya! I know this is kinda off topic however , I’d figured I’d ask.
    Would you be interested in exchanging links or maybe guest authoring a blog
    article or vice-versa? My blog discusses a lot of the same subjects as yours and I think we could greatly benefit from
    each other. If you are interested feel free
    to send me an email. I look forward to hearing from you!
    Superb blog by the way!

  10. Thanks for your personal marvelous posting!
    I actually enjoyed reading it, you could be a great author.I will remember
    to bookmark your blog and will come back in the foreseeable future.
    I want to encourage that you continue your great posts, have a nice evening!

  11. This design is incredible! You certainly know how to keep a reader entertained.
    Between your wit and your videos, I was almost moved to
    start my own blog (well, almost…HaHa!) Fantastic job.
    I really enjoyed what you had to say, and more
    than that, how you presented it. Too cool!

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Mission News Theme by Compete Themes.